Page 2 - D:\Ocha skripsi\Produk\Final E-Modul Flipbook_Nurul Azma
P. 2

KATA PENGANTAR








           Assalamualaikum wr,wb

           Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat rahmat
           dan  hidayah-Nya  Bahan  Ajar  E-Modul  berbasis  Flipbook  pada  materi  jaringan
           hewan dapat terselesaikan dengan baik.

           Bahan  Ajar  ini  membahas  materi  mengenai  Jaringan  Hewan  yang  disusun
           berdasarkan Kurikulum Tahun 2013. E-Modul ini diharapkan dapat menjadi bahan
           ajar  yang  membangkitkan  semangat  peserta  didik  untuk  selalu  berpikir  kri s
           tentang  segala  sesuatu  di  lingkungan  sekitar.  Selain  itu  materi  yang  terdapat

           didalam  E-Modul  ini  diharapkan  dapat  membantu  peserta  didik  agar    lebih
           ak f, mandiri dan inova f dalam menggali informasi sehingga wawasan biologi
           peserta didik akan bertambah luas.

           E-Modul sebagai bahan ajar ini dilengkapi dengan berbagai suplai pengetahuan
           berupa gambar, ilustrasi, video, animasi dan ar kel yang berkaitan dengan materi
           Jaringan  Hewan  di  dalamnya.  Semoga  memberikan  manfaat  bagi  pembaca.
           Selamat membaca.


           Wassalamualaikum wr, wb.


                                                                                            Penyusun



                  e modul jaringan hewan
                                                                                           Nurul Azma






































                                                                                           2       JARINGAN HEWAN
                                                                                                   E-MODUL
   1   2   3   4   5   6   7