Page 27 - Bahan Ajar Gambar Berseri Muatan Bahasa Indonesia Kelas III
P. 27
POJOK BACA
Ada yang bisa menyebutkan apa saja
kegiatan yang dapat boros energi dan
menghemat energi ?
Saya bisa Ani. Salah satu kegiatan
boros energi yaitu, membuang - buang
air, tidak mematikan radio saat tidak
digunakan sedangkan kegiatan hemat
energi yaitu, mematikan televisi saat
tidak digunakan.
Apakah benar yang dikatakan oleh
Doni ? Coba kalian sebutkan kembali
apa saja kegiatan yang dapat boros
energi dan hemat energi yaa ?
16
Buku kelas III SD