Page 32 - Bahan Ajar Gambar Berseri Muatan Bahasa Indonesia Kelas III
P. 32
Gambar
Berseri
Gambar Berseri adalah suatu media gambar yang disusun
berdasarkan urutan kegiatan yang memiliki hubungan antara
satu dengan yang lain sehingga dapat dibuat menjadi kalimat.
Mudah didapat atau ditemukan.
Digunakan dengan mudah.
Memperjelas suatu permasalahan.
Media gambar lebih realistis.