Page 7 - Modul_Kelompok 10
P. 7
1) Baca dan pahamilah tujuan dari kompetensi dasar materi-materi yang terdapat dalam
modul.
2) Setelah mengetahui tujuan tersebut, mulailah membaca dan mempelajari konsep dasar
yang ada pada sub bab atau bab. Ikutilah petunjuk yang terdapat dalam modul.
3) Model ini disusun dengan pendekatan berbasis masalah. Inti dari penyajian materi
dalam modul ini lebih kepada masalah pada kahidupan nyata. Oleh karena itu tanyakan
pada guru apabila ada hal yang belum dimengerti.
4) Setelah Anda mempelajari dan mengerti materi yang ada dalam modul ini, cobalah
untuk mengerjakan soal-soal yang terdapat pada bagian Tugas, Refleksi, Evaluasi.
5) Jika Anda sudah menguasai soal Tugas, Refleksi, Evaluasi, maka selanjutnya cobalah
untuk mengerjakan latihan soal pada bagian Tes Formatif.
6) Berusahalah untuk dapat memecahkan setiap permasalahan soal dalam modul ini. Jika
perlu, lakukan diskusi dengan temanmu.
F. PETA KONSEP
SPLDV
Unit Unit Pembelajaran
Pembelajaran 1 2
Menyelesaikan
Konsep
Masalah SPLDV
Persamaan
Linear Dua Metode Grafik
Variabel
Sistem
Persamaan Metode Eliminasi
Linear Dua
Variabel
Metode Substitusi
Matode Gabungan
6