Page 13 - E-MODUL HEWAN VERTEBRATA KELAS X SMA
P. 13

Kelas X SMA  [Hewan Vertebrata]















                                     (a)                                        (b)

                                             Sumber : halodoc.com & Bobo.id
                                         Gambar 7. (a) ikan lele, (b) kuda laut



                          Berikut video pembelajaran klasifikasi pisces (ikan). Silakan kalian
                         simak dengan baik !








                                   sumber : channel youtube Gen Sukses media



                   c.  Peran pisces di kehidupan masyarakat.

                            Dapat menjaga ekosistem perairan

                            Sebagai sumber protein meningkatkan kecerdasan

                            Tulang dapat digunakan sebagai tepung ikan dan bahan pembuat

                              lem


                            Sebagai hiasan di akuarium

                            Sebagai bahan pangan

                                    Di Lamongan = ikan gabus untuk masakan ikan gabus kuah

                                      hitam  saat  upacara  nyadran,  ikan  sili  sebagai  lauk  nasi

                                      boranan.


                            Sebagai kesenian budaya/symbol/dekorasi





                E - m o d u l   p e m b e l a j a r a n   B i o l o g i   b e r b a s i s   e t n o z o o l o g i    12
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18