Page 15 - E-MODUL HEWAN VERTEBRATA KELAS X SMA
P. 15

Kelas X SMA  [Hewan Vertebrata]


                   2.  AMPHIBIA

                       Kata amphibia berasal dari bahasa yunani yaitu “Amphi” artinya kedua

                       dan “bios” artinya hidup. Amphibia merupakan hewan yang dapat hidup

                       di dua alam seperti darat dan air tawar.

                    a. Ciri-ciri umum amphibia


                             Amphibi hidup di darat dan air tawar, tetapi tidak dapat hidup di

                               air laut

                             Pada katak = tubuh terdiri dari kepala dan badan

                               Pada salamander = tubuh terdiri dari kepala, badan dan ekor

                             Tubuh dilapisi oleh kulit yang berlendir dan selalu basah


                             Termasuk hewan triploblastik selomata

                             Bersifat poikioterm

                             Memiliki 4 kaki, katak memiliki selaput pada jari-jari kakinya yang

                               berfungsi untuk berenang.

















                                            Sumber: dhianmilanisty.blogspot.com
                                          Gambar 8. Selaput renang pada katak


                            Sistem darah secara tertutup

                            Jantung amphibia memiliki 3 ruang yaitu 2 serambi dan 1 bilik















                E - m o d u l   p e m b e l a j a r a n   B i o l o g i   b e r b a s i s   e t n o z o o l o g i    14
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20