Page 167 - PERTEMPURAN TELUK CIREBON
P. 167

Pertempuran Teluk Cirebon





                        Samadikun.  Pertempuran  tersebut  dimenangkan  oleh
                        Belanda  dengan  gugurnya  kapten  Samadikun.  Akibat

                        kekalahan di Cirebon ini berimbas membuat para pasukan
                        AL-CA  III  terdesak  dan  dipaksa  mundur  ke  wilayah

                        pegunungan yaitu daerah Kuningan Jawa barat.

                            Ketiga,  pasukan  AL  CA  III  yang mundur  ke  daerah
                        kuningan bergabung dengan pasukan angkatan darat untuk

                        melakukan perang gerilya di berbagai daerah di Kuningan
                        diantaranya  adalah  Pertempuran  di  Tjiharendong,

                        Pertempuran  di  Tjitangtu/kota  kuningan,  Pertempuran  di

                        Bong  Bina  Sunyaragi  Cirebon,  Pertempuran  di
                        Panawuhan,  Pertempuran  di  Kadu  Gede,  Pertempuran  di

                        Kelapa Gunung pertempuran-pertempuran gerilya ini terus
                        dilakukan sampai adanya gencatan senjata dan perjuangan

                        secara  diplomasi  oleh  pemerintah  Republik  Indonesia

                        untuk menekan Belanda dalam agar mengakui kedaulatan
                        Negara  Republik  Indonesia.  Pertempuran-pertempuran

                        gerilya  tersebut,  menggambarkan  kerjasama  yang  cukup
                        baik  antara  tentara  angkatan  darat,  angkaan  laut  dan

                        tentunya  masyarakat  karesidenan  Cirebon,  baik  yang
                        tergabung  dalam  laskar-laskar  maupun  yang  hanya

                        berstatus   rakyat    biasa,    sehingga    pengungsian

                        pemerintahan  dan  strategi  perang  grilnya  dapat  berjalan
                        dengan  baik  sampai  Indonesia  memperoleh  kedauatan

                        penuh.
                            Perjuangan  yang  dilakukan  oleh  angkatan  laut

                        bersama dengan elemen-elemen lainnya. Menjadi catatan





                                                  154
   162   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172