Page 8 - MODUL KIMIA KELAS X-converted
P. 8
dengan tingkat energi yang sama menyusun subkulit. Satu atau lebih
subkulit menyusun kulit. a. Kulit Atom
Sifat kimia suatu unsur ditentukan oleh jumlah elektron atau susunan
elektron dalam suatu atom. Penyebaran elektron atau jumlah elektron
maksimal pada semua kulit suatu atom secara matematis dirumuskan
sebagai berikut:
n = nomor kulit elektron