Page 49 - MODUL KEANEKARAGAMAN HAYATI
P. 49
Perhatikan gambar di bawah ini!
(c)
(a) (b)
(d) (e)
5. Berdasarkan gambar di atas dapat kita lihat bahwa terdapat perbedaan bentuk, ukuran
sebagai struktur morfologi sedangkan jika kita rasa setiap magga berbeda rasanya serta
tidak ada pohon manga yang memiliki sifat yang sama persis. Hal ini menunjukkan adanya
keanekaragaman tingkat.... 3b 4
a. Gen
b. Spesies
c. Populasi
d. Komunitas
e. Ekosistem
37 KEANEKARAGAMAN HAYATI