Page 4 - MATERI PKWU 11 KERAJINAN PART 1
P. 4

BAB 1
                  WIRAUSAHA KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN DATAR

               A.  Perencanaan Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar

                   1.  Ide dan peluang usaha
                        Limbah, ada 2 jenis yaitu limbah organik dan limbah anorganik.
                       Persiapan yang dilakukan dalam menganalisis peluang usaha
                            Meneliti berapa luas usaha yang akan dipilih
                            Bentuk usaha apa saja yang akan dipilih
                            Jenis usaha apa yang akan ditekuni

                            Informasi usaha yang akan diterima
                            Ada atau tidanya peta usaha yang menguntungkan
                       Analisis  SWOT  (Strenght,  Weakness,  Opportunity,  Threat)  adalah  suatu  kajian
                       terhadap lingkungan internal dan eksternal perusahaan.

                       Analisis internal : aspek kekuatan (strenght) dan aspek kelemahan (weakness)
                       Analisis eksternal : aspek peluang (opportunity) dan aspek ancaman (threat).

                   2.  Sumber daya yang dibutuhkan
                       a.  Man

                       b.  Money
                       c.  Material
                       d.  Machine
                       e.  Methode
                       f.  Market


                   3.  Perencanaan administrasi
                       Administrasi adalah proses dan tata cara kerja yang terdapat pada setiap usaha, baik
                       usaha kenegaraan maupun swasta, usaha sipil maupun militer, usaha besar  maupun
                       kecil.

                       Perencanaan administrasi
                       a.  Perizinan usaha
                                Surat Izin Gangguan (HO) dan Surat Izin Tempat Usaha (SITU)
                                Surat Izin Usaha perdagangan (SIUP)

                       b.  Surat menyurat
                          Jenis surat niaga
                                Surat perkenalan
                                Surat permintaan penawaran
                                Surat penawaran
                                Surat pemesanan

                                Surat pemberitahuan pengiriman barang
                                Surat pengaduan
                                Surat pengiriman pembayaran
   1   2   3   4   5   6