Page 11 - Materi Zat Aditif Dan Zat Adiktif
P. 11

i.  Pengawet

                              Pengawet  adalah  zat  aditif  yang  ditambahkan  pada  makanan  atau  minuman
                        yang berfungsi untuk menghambat kerusakan makanan atau minuman. Kerusakan

                        makanan dapat disebabkan oleh adanya mikroorganisme yang tumbuh pada makanan
                        dan minuman.

                              Bahan pengawet mencegah tumbuhnya mikroorganisme sehingga reaksi kimia

                        yang disebabkan oleh mikroorganisme tersebut dapat dicegah, misalnya fermentasi
                        pada makanan dan minuman tersebut. Reaksi-reaksi kimia lain juga dapat dicegah

                        oleh adanya pengawet antara lain pengasaman, oksidasi, pencokelatan (browning),
                        dan reaksi enzimatis lainnya.

                        Contoh bahan-bahan pengawet adalah sebagai berikut.

                    No.    Nama Bahan Pengawet           Penggunaan


                           Asam     benzoat,   natrium
                                                         Mengawetkan       makanan      dan
                    1.     benzoat,     dan     kalium
                                                         minuman ringan, kecap, dan saus
                           benzoate


                                                         Mengawetkan daging olahan, kaldu,
                    2.     Asam askorbat
                                                         dan buah dalam kaleng



                                                         Mengawetkan  daging  olahan  dan
                    3.     Natrium nitrat (NaNO3 )
                                                         keju


                    4.     Asam propionate               Mengawetkan roti dan keju olahan



                                                         Menghambat  oksidasi  pada  lemak
                    5.     Butil hidroksianisol (BHA)
                                                         dan minyak


                                                         Menghambat  oksidasi  pada  lemak,
                    6.     Butil hidroksitoluen (BHT)
                                                         minyak, margarin, dan mentega












                                                            7
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16