Page 13 - Segiempat dan Segitiga
P. 13

6.  Gambar segitiga yang salah satu sudutnya lebih dari
                       90 . Bangun apa yang terbentuk?
                         o

                            TULIS HASIL PENGAMATAN DISINI


                           Ayo Kita
                             Menanya!

               Berdasarkan  hasil  pengamatan  kalian,  coba  buatlah
               pertanyaan yang memuat kata-kata berikut:
                   1.  “Jenis”, “sifat” dan “segitiga”
                   2.  “segitiga” dan “panjang sisi, besar sudut”
               Tulislah pertanyaan kalian di lembar kerja/buku tulis!


                                  Ayo Kita
                           Menggali  Informasi


                   A.  Sifat-Sifat Segitiga
                      Jenis Segitiga                    Sifat
                                          a.  Ketiga sisinya sama panjang
                                          b.  Sudut-sudutnya sama besar,
                                             masing masingg memiliki
                                                           o
                                             besar sudut 60
                                          c.  Memiliki tiga garis diagonal
                                             sisi yang berpotongan tepat
                                             di satu titik
                  Segitiga Sama Sisi
                                          d.  Memiliki tiga sumbu simetri
                                          e.  Memiliki tiga sumbu putar

                                          a.  Dua buah sisinya sama
                                             panjang

                                          b.  Memiliki dua buah sudut
                                             sama besar
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18