Page 26 - e-book ipa etnosains kain tenun ikat parengan
P. 26

20

                        EVALUASI








        Kevin hendak mencoba membuat kain tenun ikat dengan cara

        merebus benang kedalam panci kemudian dia menambahkan zat

        pewarna sintetis. Karena lupa, air yang digunakan untuk

        membuat             larutan        pewarna           habis        menguap                sehingga

        terbentuknya endapan dibawah benang. Selain terdapat endapan

        terdapat juga noda hitam di pinggir panci karena endapan yang

        gosong. Berdasarkan kegiatan diatas jawablah pertanyaan

        berikut ini.


        1.      Proses pelarutan zat pewarna kedalam air termasuk
                perubahan fisika atau kimia? Jelaskan


        2.      Proses pembentukan endapan termasuk perubahan fisika
                atau kimia? Jelaskan


        3.      Proses pembentukan noda hitam dari larutan pewarna yang
                gosong termasuk perubahan fisika atau kimia? Jelaskan
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31