Page 44 - Bangun Ruang Sisi Datar
P. 44

Masalah 2.2

                     Suatu prisma alasnya berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal pertama 16 cm
                                       3                                                     2
                     dan diagonal kedua   diagonal pertama. Jika luas permukaan prisma 672 cm , tentukan
                                       4
                    tinggi prisma tersebut!





                     2        Mengorganisasikan Peserta Didik dalam Belajar



                          Perhatikan  Masalah  2.1  dan  Masalah  2.2!  Berkumpullah  bersama  teman

                   kelompokmu berdasarkan arahan dari pendidik, agar ananda dapat mendiskusikan dan
                   menyelesaikan Masalah 2.1 dan Masalah 2.2 bersama teman kelompokmu.



                     3
                                Membimbing Penyelidikan Individual maupun Kelompok


                          Ikuti langkah berikut:

                   a.  Diskusikan bersama teman kelompokmu untuk menyelesaikan Masalah 2.1 dan
                       Masalah 2.2.

                   b.  Silahkan  bertanya  kepada  pendidik  apabila  ananda  mengalami  kesulitan  dalam

                       menyelesaikan Masalah 2.1 dan  Masalah 2.2.
                   c.  Agar  ananda  dapat  menyelesaikan  Masalah  2.1  dan  Masalah  2.2  ayo  cermati

                       materi bangun ruang prisma berikut.

                                           BANGUN RUANG PRISMA














                                             Gambar 18. Prisma.Segitiga ABC.DEF

                          Prisma adalah bangun ruang yang dibatasi oleh dua segi-n berhadapan yang

                   kongruen dan sejajar, serta n bidang lain yang berpotongan menurut garis-garis yang


                                                                                                         23
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49