Page 25 - E-modul Concept-Rich Instruction Materi Bangun Ruang Sisi Lengkung
P. 25

MENGUNGKAPKAN GENERALISASI DENGAN KATA-KATA

                         Setelah  kita  mendapatkan  rumus  yang  digunakan  untuk  menghitung  volume

             kerucut,  selanjutnya  dapatkah  kamu  mengubah  persoalan  diatas  kedalam  bentuk
             model matematika?
                   Indikator 1
                                                                         Indikator 4
             Informasi yang diketahui:                                      6 cm

             • Terdapat 15 cone es krim
             • Diameter cone (d)                      = 6 cm
                                                                              10 cm
                Maka, Jari-jari cone (r) = ½ x d = 3 cm
             • Tinggi cone (t)                            = 10 cm

             Yang ditanya :
             Berapakah  banyak  es  krim  yang  dibutuhkan  Arif  agar  setiap  cone  es  krim  terisi

             penuh?
             Dapatkah kamu menghitung banyaknya es krim yang dibutuhkan?


                     REKONTEKTUALISASI
                 Indikator 5

                             Kamu  dapat  menghitung  dan  menyelesaikan  permasalahan  diatas  dengan

             memasukkan yang diketahui dari soal ke rumus volume kerucut yang sudah kita cari
             sebelumnya.


                              Volume satu cone es krim
                              V = 1/3πr²t
                                  = 1/3 × π × 3 cm × 3 cm × 10 cm
                                   = 1/3 × π × 90 cm³

                                   = 30π cm³ atau 94,2 cm³
                              Jadi, volume satu cone es krim adalah 30π cm³ atau 94,2 cm³
                              Maka, total es krim yang dibutuhkan Arif untuk mengisi ke 15
                              cone es krim adalah 94,2 cm³ × 15 cone es krim = 1.413 cm³







                            REALISASI

                 Indikator 7
                     Dari permasalahan diatas dapat kita ketahui bahwa banyaknya es krim yang
             dibutuhkan Arif agar setiap cone es krim terisi penuh adalah 1.413 cm³.










                                                                                                                 20
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30