Page 240 - Modul PJJ Bahasa Inggris +Sampul
P. 240

12.  The party is on the third of October two thousand twenty.
               Pembahasan: Kata – kata tersebut tersusun menjadi ung­
               kapan memberi informasi tentang tanggal pelaksanaan pesta.
            13.  When is the party?
               Pembahasan: Karena respon dari unkapan tersebut
               adalah memberi informasi tentang hari dan tanggal
               pestanya Kania, maka ungkapan yang tepat adalah
               meminta informasi tentang hari dan tanggal pesta tersebut
               dilaksanakan.
            14.  What time is the party?
               Pembahasan: Karena respon dari unkapan tersebut adalah
               memberi informasi tentang waktu dalam jam pestanya
               Kania, maka ungkapan yang tepat adalah meminta
               informasi tentang waktu dalam jam pesta tersebut
               dilaksanakan.
            15.

            Nyoman    :  Hi Arya, have you finished your lunch?
            Arya      :  Hi, Nyoman. Yes, it’s already finished. Do you
                         know what time it is?
            Nyoman    :  It’s ten pas twelve. What’s the matter?
            Arya      :  The class after break will start at a quarter past
                         twelve.
            Nyoman    :  We still have five minutes. Let’s go to our class.
            Arya      :  Okay, I don’t want to be late.


               Pembahasan: Percakapan diawali dengan sapaan Nyoman ke
               Arya yang direspon dengan respon Arya terhadap sapaan
               tersebut. Kemudian pada bagian transaksi terjadi pertukaran
               informasi tentang waktu, Arya meminta informasi tentang





          230     MODUL PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA PANDEMI COVID-19 UNTUK JENJANG SMP
   235   236   237   238   239   240   241   242   243   244   245