Page 48 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 5 APRIL 2021
P. 48

Judul               Aturan THR 2021 Terbit Paling Lambat Awal Ramadhan
                Nama Media          detik.com
                Newstrend           Aturan THR 2021
                Halaman/URL         https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/5518651/aturan-thr-
                                    2021-terbit-paling-lambat-awal-ramadhan
                Jurnalis            Soraya Novika
                Tanggal             2021-04-03 13:52:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kemenaker) Kita rencanakan sebelum Ramadhan
              atau awal Ramadhan sudah kita keluarkan

              positive - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kemenaker) Saat ini kita sudah lakukan komunikasi
              dalam forum tripartit, pengusaha dan pekerja terkait dengan THR ini. Nanti masukan-masukan
              ini sebagai bahan kita untuk mengeluarkan kebijakan

              neutral  -  Anwar  Sanusi  (Sekretaris  Jenderal  Kemenaker)  Tahun  yang  lalu  yang  jadi  concern
              adalah perusahaan yang terdampak dan kesulitan membayar. Saat ini kita sedang menganalisis
              perusahaan-perusaahaan tersebut. Pada intinya, THR adalah hak dan itu harus diberikan

              neutral - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kemenaker) Tentunya kami akan perhatikan seruan
              Pak Airlangga untuk mengeluarkan kebijakan tentang THR. Apakah masih sama dengan yang
              lalu atau ada kebijakan yang lain



              Ringkasan

              Aturan mengenai Tunjangan Hari Raya ( THR ) rencananya akan diterbitkan paling lambat awal
              Ramadhan 2021. Hal itu disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Ketenagakerjaan
              (Kemnaker) Anwar Sanusi. "Kita rencanakan sebelum Ramadhan atau awal Ramadhan sudah
              kita keluarkan," ujar Anwar kepada detikcom, Sabtu (3/4/2021).



              ATURAN THR 2021 TERBIT PALING LAMBAT AWAL RAMADHAN

              Aturan mengenai Tunjangan Hari Raya ( THR ) rencananya akan diterbitkan paling lambat awal
              Ramadhan 2021. Hal itu disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Ketenagakerjaan
              (Kemnaker) Anwar Sanusi.

              "Kita rencanakan sebelum Ramadhan atau awal Ramadhan sudah kita keluarkan," ujar Anwar
              kepada detikcom, Sabtu (3/4/2021).
                                                           47
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53