Page 389 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 AGUSTUS 2020
P. 389

Mengingat  dalam  status  kepesertaan,  perusahaan  pemberi  kerja  tidak  diminta  untuk
              mencantumkan nomor rekening para pegawai. Adapun bantuan subsidi upah akan diberikan
              langsung kepada pekerja, tanpa perantara perusahaan.

              Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Agus Susanto, menyebut pihaknya telah meminta seluruh
              perusahaan untuk melengkapi nomor rekening pekerja.

              "Hingga saat ini sudah terkumpul 700 ribu rekening. Mungkin per hari ini, akan mendekati 1 juta
              rekening. Kami minta kerja sama seluruh HRD perusahaan. Tolong segera kumpulkan nomor
              rekening pekerja dengan upah di bawah Rp 5 juta per bulan," pungkas Agus.(OL-11).





































































                                                           388
   384   385   386   387   388   389   390   391   392   393   394