Page 445 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 AGUSTUS 2020
P. 445

Cair  bulan  September    Dikutip  dari    Kompas.com    ,  Erick  Thohir  menyebutkan,  program  ini
              ditargetkan bisa dijalankan oleh Kementerian Ketenagakerjaan pada bulan September 2020.
              Bantuan  yang  diberikan  sebesar  Rp  600.000  per  bulan  selama  empat  bulan,  akan  langsung
              diberikan per dua bulan.

              Tiap karyawan akan dua kali mendapat transfer dengan nominal Rp 1,2 juta.

              Sehingga, total tiap karyawan menerima bantuan Rp 2,4 juta.

              Bantuan akan langsung masuk ke rekening  Bantuan Rp 600 ribu untuk pekerja akan langsung
              masuk ke rekening masing-masing pekerja swasta yang berhak.

              Hal ini dilakukan agar tidak terjadi penyalahgunaan.

              "(Ditransfer) ke rekening masing-masing pekerja sehingga tidak akan terjadi penyalahgunaan,"
              kata Erick dalam keterangan tertulis, Kamis (6/8/2020).

              (Tribunnews.com/ Fajar/ Suci Bangun DS)(Kompas.com/ Muhammad Idris/ Ihsanuddin).


























































                                                           444
   440   441   442   443   444   445   446   447   448   449   450