Page 59 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 1 DESEMBER 2020
P. 59

"Tindakan selanjutnya akan tergantung pada situasi," demikian keterangan dari Pusat Komando
              Epidemi Taiwan, dikutip dari Channel News Asia.
              Dalam laporan Taiwan, 20 dari 24 kasus baru pada hari ini berasal dari Indonesia. Sebanyak 103
              orang dirawat di rumah sakit, baik dalam keperluan isolasi maupun karena penyakit.

              Mulai bulan depan, Taiwan akan memberlakukan persyaratan masuk untuk semua kedatangan.
              Semua yang akan masuk ke negara tersebut, termasuk warga asli Taiwan harus membuktikan
              hasil negatif COVID-19.







































































                                                           58
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64