Page 213 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 7 JUNI 2021
P. 213
Judul Respons PHK Massal Karyawan Giant, Begini Upaya Kemnaker
Nama Media sindonews.com
Newstrend Pelatihan Vokasi di BLK
Halaman/URL https://ekbis.sindonews.com/read/446276/34/respons-phk-massal-
karyawan-giant-begini-upaya-kemnaker-1622797613
Jurnalis Michelle Natalia
Tanggal 2021-06-04 17:17:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binalattas
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Ringkasan
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) akan memberikan pelatihan vokasi bagi para pekerja
Giant yang mengalami Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Dengan begitu, pekerja yang di PHK
dapat meningkatkan atau alih keterampilan, sehingga dapat masuk kembali ke pasar kerja atau
berwirausaha mandiri. "Ibu Menaker sudah ada arahan kepada saya, Sekjen, dan Dirjen Bina
Pelatihan (Binalatvoktas), untuk mengundang teman-teman pekerja mantan Giant, untuk
mengikuti pelatihan di Balai-balai Latihan Kerja (BLK) Kemnaker," kata Dirjen PHI dan Jamsos
Kemnaker Indah Anggoro Putri di Jakarta, Jumat (4/6/2021).
RESPONS PHK MASSAL KARYAWAN GIANT, BEGINI UPAYA KEMNAKER
JAKARTA - Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) akan memberikan pelatihan vokasi bagi
para pekerja Giant yang mengalami Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Dengan begitu, pekerja
yang di PHK dapat meningkatkan atau alih keterampilan, sehingga dapat masuk kembali ke pasar
kerja atau berwirausaha mandiri.
"Ibu Menaker sudah ada arahan kepada saya, Sekjen, dan Dirjen Bina Pelatihan (Binalatvoktas),
untuk mengundang teman-teman pekerja mantan Giant, untuk mengikuti pelatihan di Balai-balai
Latihan Kerja (BLK) Kemnaker," kata Dirjen PHI dan Jamsos Kemnaker Indah Anggoro Putri di
Jakarta, Jumat (4/6/2021).
Putri mengatakan, pihaknya telah memanggil manajemen PT Hero Supermarket, Tbk. Dari
pertemuan, pihak manajemen PT Hero Supermarket akan berupaya menempatkan eks pekerja
Giant ke unit usaha lain dari perusahaan tersebut. "Namun nanti akan ada waktu tunggu dalam
212

