Page 111 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 21 SEPTEMBER 2020
P. 111

Judul               Peserta yang Tak Bekerja Lagi Berhak Dapat BSU
                Nama Media          Riau Post
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         Pg3
                Jurnalis            ANF
                Tanggal             2020-09-19 10:11:00
                Ukuran              191x300mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 80.220.000

                News Value          Rp 240.660.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              positive - Pepen S Almas (Deputi Direktur BP Jamsostek Wilayah Sumbar Riau dan Kepri) Mereka
              masih tercatat sebagai peserta aktif pada 30 Juni 2020, sehingga berhak untuk mendapatkan
              BSU sesuai dengan Permenaker 14 2020

              negative - Pepen S Almas (Deputi Direktur BP Jamsostek Wilayah Sumbar Riau dan Kepri) Apabila
              terjadi kendala dalam pengisian data pada _link khusus_ tersebut peserta dapat menghubungi
              HRD perusahaan sebelumnya



              Ringkasan

              BADAN Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BP Jamsostek) Wilayah Sumbar Riau
              dan Kepri mendeteksi adanya peserta yang tidak bekerja lagi dan telah mencairkan JHT sehingga
              tidak  dilaporkan  oleh  pihak  perusahaan  dalam  data  nomor  rekening  untuk  calon  penerima
              bantuan  subsidi  upah  (BSU).  Deputi  Direktur  BP  Jamsostek  Wilayah  Sumbar  Riau  dan  Kepri
              Pepen S Almas menyebutkan bahwa peserta tersebut tetap berhak untuk menerima bantuan
              subsidi upah (BSU) dari pemerintah.

              “Mereka  masih  tercatat  sebagai  peserta  aktif  pada  30  Juni  2020,  sehingga  berhak  untuk
              mendapatkan BSU sesuai dengan Permenaker 14 2020,” kata Almas, Jumat (19/9).


              PESERTA YANG TAK BEKERJA LAGI BERHAK DAPAT BSU

              BADAN Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BP Jamsostek) Wilayah Sumbar Riau
              dan Kepri mendeteksi adanya peserta yang tidak bekerja lagi dan telah mencairkan JHT sehingga
              tidak  dilaporkan  oleh  pihak  perusahaan  dalam  data  nomor  rekening  untuk  calon  penerima
              bantuan  subsidi  upah  (BSU).  Deputi  Direktur  BP  Jamsostek  Wilayah  Sumbar  Riau  dan  Kepri
              Pepen S Almas menyebutkan bahwa peserta tersebut tetap berhak untuk menerima bantuan
              subsidi upah (BSU) dari pemerintah.


              “Mereka  masih  tercatat  sebagai  peserta  aktif  pada  30  Juni  2020,  sehingga  berhak  untuk
              mendapatkan BSU sesuai dengan Permenaker 14 2020,” kata Almas, Jumat (19/9).
                                                           110
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116