Page 209 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 24 JUNI 2021
P. 209

Judul               Pemkot Gorontalo Serahkan Asuransi Kematian Pekerja
                Nama Media          tempo.co
                Newstrend           Asuransi Kematian Pekerja
                Halaman/URL         https://nasional.tempo.co/read/1475614/pemkot-gorontalo-serahkan-
                                    asuransi-kematian-pekerja
                Jurnalis            Tempo.co
                Tanggal             2021-06-23 10:03:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Nixon Rahman (KepalaDinas Tenaga Kerja dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM)
              Kota Gorontalo) Iya, tadi Pak Walikota menyerahkan asuransi kematian almarhumahYusniGani

              negative - Nixon Rahman (KepalaDinas Tenaga Kerja dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM)
              Kota  Gorontalo)  Sebelum  meninggal,  almarhumah  kesehariannya  bertugas  sebagai  TPKD  di
              kantor  Kecamatan  Kota  Utara.  Dia  kami  daftarkan  sebagai  peserta  BPJS  pada  2020,  iuran
              perbulan dibiayai oleh kami
              positive - Nixon Rahman (KepalaDinas Tenaga Kerja dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM)
              Kota Gorontalo) Pak walikota berharap agar santunan kematian yang disalurkan dimanfaatkan
              sebaik-baiknya oleh ahli waris. Contohnya, seperti modal usaha ahli waris

              positive - Aris Gunawan (Kepala Bidang (Kabid ) Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan Provinsi
              Gorontalo) Tentunya dia harus terdafta rsebagai peserta, kemudian melampirkan bukti kerja,
              dan KTP, serta kartu kepesertaan. Setelah itu kami akan melakukan pengecekan apakah dia
              masihterdaftar di perusahaan atau instansi. Jika semua syarat terpenuhi, maka santunan akan
              diserahkan



              Ringkasan

              Asuransi kematian milik almarhumah Yusni Gani, salah satu pekerja formal di Kota Gorontalo,
              resmi diserahkan, Senin 15Juni. Penyerahan dilakukan oleh Walikota Gorontalo, Marten Taha
              kepada ahli waris. "Iya, tadi Pak Walikota menyerahkan asuransi kematian almarhumah Yusni
              Gani," ujar Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kota Gorontalo,
              Nixon Rahman yang turut mendampingi walikota pada penyerahan asuransi tersebut.








                                                           208
   204   205   206   207   208   209   210   211   212   213   214