Page 8 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 9 SEPTEMBER 2020
P. 8
Judul BP Jamsostek Serahkan 3,5 Juta Pekerja Penerima Subsidi Upah
Nama Media Pos Kota
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL Pg6
Jurnalis BI
Tanggal 2020-09-09 06:13:00
Ukuran 74x142mmk
Warna Hitam/Putih
AD Value Rp 11.100.000
News Value Rp 55.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Jumlah data calon penerima subsidi gaji/ upah
yang diserahkan kepada kami sebanyak 3,5 juta. Jadi ini lebih besar dibandingkan tahap I dan
II
positive - Agus Su-santo (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Validasi itu meliputi kecocokan
nomor rekening, nama yang ada BP Jamsostek dengan yang tercatat di bank
Ringkasan
BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) telah menyerahkan 3,5 juta data rekening calon
penerima penyaluran subsidi gaji tahap III untuk pekerja dengan penghasilan kurang dari Rp5
juta kepada Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker). "Jumlah data calon penerima subsidi
gaji/ upah yang diserahkan kepada kami sebanyak 3,5 juta. Jadi ini lebih besar dibandingkan
tahap I dan II," kata Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, pada Press Conference secara
online tentang Progres Bantuan Subsidi Upah Gaji/Upah, Selasa (8/9).
BP JAMSOSTEK SERAHKAN 3,5 JUTA PEKERJA PENERIMA SUBSIDI UPAH
BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) telah menyerahkan 3,5 juta data rekening calon
penerima penyaluran subsidi gaji tahap III untuk pekerja dengan penghasilan kurang dari Rp5
juta kepada Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).
"Jumlah data calon penerima subsidi gaji/ upah yang diserahkan kepada kami sebanyak 3,5 juta.
Jadi ini lebih besar dibandingkan tahap I dan II," kata Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah,
pada Press Conference secara online tentang Progres Bantuan Subsidi Upah Gaji/Upah, Selasa
(8/9).
Dengan diserahkannya 3,5 juta data dari BPJS Ketenagakerjaan, ia mengungkap total data calon
penerima BSUdari tahap I, II, dan III adalah 9 juta.
7