Page 168 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 12 JULI 2021
P. 168

Judul               Sektor Kesehatan Harus Dipulihkan agar Ekonomi Bangkit
                Nama Media          okezone.com
                Newstrend           Program Vaksinasi Gotong Royong
                Halaman/URL         https://economy.okezone.com/read/2021/07/10/320/2438621/sektor-
                                    kesehatan-harus-dipulihkan-agar-ekonomi-bangkit?page=1
                Jurnalis            Antara
                Tanggal             2021-07-10 14:33:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Arsjad Rasjid (Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia) Pada masa
              pandemi COVID-19 ini, Kadin fokus terlibat  menyehatkan bangsa, agar ekonomi bisa segera
              bangkit

              positive - Arsjad Rasjid (Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia) Program
              vaksinasi gotong royong adalah upaya dari Kadin untuk berkontribusi kepada bangsa

              positive - Arsjad Rasjid (Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia) Semua
              upaya  itu  adalah  untuk  membantu  memulihkan  kesehatan,  sehingga  jika  semuanya  sudah,
              ekonomi secara otomatis akan bangkit

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Memang  tidak  mudah  menyeimbangkan
              prokes dengan keberlangsungan perusahaan. Tapi itu harus dilakukan selama pandemi COVID-
              19



              Ringkasan

              Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid menyebutkan sektor
              kesehatan harus segera dipulihkan agar ekonomi bisa bangkit. "Pada masa pandemi COVID-19
              ini, Kadin fokus terlibat menyehatkan bangsa, agar ekonomi bisa segera bangkit," katanya di
              sela peninjauan vaksinasi bersama Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah di PT Toyota Motor
              Manufacturing Indonesia (TMMIN) di Karawang, Jawa Barat, Sabtu (10/7/2021).



              SEKTOR KESEHATAN HARUS DIPULIHKAN AGAR EKONOMI BANGKIT
              Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid menyebutkan sektor
              kesehatan harus segera dipulihkan agar ekonomi bisa bangkit.

              "Pada masa pandemi COVID-19 ini, Kadin fokus terlibat menyehatkan bangsa, agar ekonomi bisa
              segera  bangkit,"  katanya  di  sela peninjauan  vaksinasi  bersama  Menteri  Ketenagakerjaan  Ida
                                                           167
   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172   173