Page 96 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 JUNI 2021
P. 96

Judul               Zairullah Ingin Ciptakan Calon Tenaga Kerja Siap Pakai Dan
                                    Berkompeten
                Nama Media          rri.co.id
                Newstrend           BLK di Tanah Bumbu
                Halaman/URL         https://rri.co.id/banjarmasin/kabupaten-kota/1093931/zairullah-ingin-
                                    ciptakan-calon-tenaga-kerja-siap-pakai-dan-berkompeten
                Jurnalis            Yunan Tanjung
                Tanggal             2021-06-28 18:04:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Ditjen Binalattas
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - H.M. Zairullah Azhar (Bupati Tanah Bumbu) Dengan keterampilan mumpuni maka SDM
              di Tanah Bambu, akan siap memasuki pasar kerja dan bersaing di dunia industri

              positive - H.M. Zairullah Azhar (Bupati Tanah Bumbu) Kami harap Tim Kemenaker dapat segera
              berkunjung dan melihat lokasi, agar pengalihan BLK bisa segera dilakukan



              Ringkasan

              Bupati  Tanah  Bumbu  H.M.  Zairullah  Azhar  bertemu  secara  virtual  dengan  Menteri
              Ketenagakerjaan RI Ida Fauziyah. Pertemuan itu untuk menindak lanjuti alih status UPTD BLK
              Tanah Bumbu ke UPTP Kemenaker. Tindaklanjut pertemuan tersebut yaitu Tim Kementerian
              Ketenagakerjaan  dalam  waktu  dekat  akan  berkunjung  BLK  Kabupaten  Tanah  Bumbu  untuk
              menindak lanjuti alih status UPTD BLK setempat ke UPT Kemenaker.



              ZAIRULLAH INGIN CIPTAKAN CALON TENAGA KERJA SIAP PAKAI DAN
              BERKOMPETEN

              Batulicin : Bupati Tanah Bumbu H.M. Zairullah Azhar bertemu secara virtual dengan Menteri
              Ketenagakerjaan RI Ida Fauziyah.

              Pertemuan itu untuk menindak lanjuti alih status UPTD BLK Tanah Bumbu ke UPTP Kemenaker.

              Tindaklanjut pertemuan tersebut yaitu Tim Kementerian Ketenagakerjaan dalam waktu dekat
              akan berkunjung BLK Kabupaten Tanah Bumbu untuk menindak lanjuti alih status UPTD BLK
              setempat ke UPT Kemenaker.

              Bupati H.M. Zairullah Azhar mengatakan dengan pengalihan status BLK UPTD menjadi BLK UPTP
              diharapkan dapat meningkatkan jumlah dan keterampilan masyarakat di Bumi Bersujud.


                                                           95
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101