Page 51 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 JULI 2021
P. 51

Sementara juga dikatakan Agus Sumarso Kasi Penempatan Tenaga Kerja DPMPTSP dan Naker
              Sampang, bahwa Prokes ketat saat penjemputan TKI yang pulang dari perantauan memang
              menjadi prinsip pemerintah daerah. Hal itu untuk mengantisipasi sebaran Covid-19.

              "Para  PMI  saat  tiba  di  bandara  langsung  menjalani  screning  dan  tes  swab  antigen  untuk
              mengetahui terjangkit tidaknya Covid-19," pungkasnya.











































































                                                           50
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56