Page 177 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 SEPTEMBER 2020
P. 177
Judul BP2MI Gagalkan Pengiriman Tujuh Calon PMI Ilegal ke Timur Tengah
Nama Media wartaekonomi.co.id
Newstrend PMI Ilegal
Halaman/URL https://www.wartaekonomi.co.id/read306206/bp2mi-gagalkan-
pengiriman-tujuh-calon-pmi-ilegal-ke-timur-tengah
Jurnalis Boyke P. Siregar
Tanggal 2020-09-28 11:14:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binapenta
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Benny Rhamdani (Kepala BP2MI) Dari 7 CPMI yang ditemukan, 5 orang di antaranya
akan dipekerjakan ke Abu Dhabi, 1 orang ke Dubai, dan 1 orang ke Qatar. Salah satu CPMI
tersebut mengatakan bahwa yang akan memberangkatkan mereka adalah PT Prima Duta
positive - Benny Rhamdani (Kepala BP2MI) Modus operandi PMI yang diberangkatkan secara
nonprosedural dengan mudah dapat diketahui dari visa yang digunakan, yaitu visa turis, dan
biasanya mereka tidak memiliki tiket kepulangan maupun reservasi tempat menginap. Jika ada
kemauan dan kesepahaman bersama, tentu kita bisa cegah mereka sejak dari bandara. Oleh
karena itu, dibutuhkan kerja-kerja kolaboratif, bukan hanya BP2MI saja
Ringkasan
Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia ( BP2MI ) kembali menggagalkan tujuh orang
calon pekerja migran Indonesia (CPMI) yang diduga akan diberangkatkan secara nonprosedural
sebagai Penata Laksana Rumah Tangga (PLRT) ke negara Timur Tengah.
BP2MI GAGALKAN PENGIRIMAN TUJUH CALON PMI ILEGAL KE TIMUR TENGAH
Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia ( BP2MI ) kembali menggagalkan tujuh orang
calon pekerja migran Indonesia (CPMI) yang diduga akan diberangkatkan secara nonprosedural
sebagai Penata Laksana Rumah Tangga (PLRT) ke negara Timur Tengah.
Kepala BP2MI, Benny Rhamdani, menegaskan bahwa upaya pengiriman secara ilegal PMI masih
terus berlangsung. Terutama untuk penempatan PMI ke negara Timur Tengah yang hingga saat
ini masih dimoratorium.
Benyy mengatakan, langkah ini sesuai Kepmenaker Nomor 260 Tahun 2015 tentang Penghentian
dan Pelarangan Penempatan Tenaga Kerja Indonesia pada Pengguna Perseorangan di Negara-
Negara Kawasan Timur Tengah. Untuk itu, kepada para pengusaha, pemilik perusahaan,
176