Page 96 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 9 APRIL 2021
P. 96

Judul               Pemerintah Wajibkan THR Karyawan Dibayar Full
                Nama Media          rri.co.id
                Newstrend           Aturan THR 2021
                Halaman/URL         https://rri.co.id/nasional/peristiwa/1019490/pemerintah-wajibkan-thr-
                                    karyawan-dibayar-full
                Jurnalis            Mosita Dwi Septiasputri
                Tanggal             2021-04-08 15:30:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive  -  Susiwijono  Moegiarso  (Sekretaris  Kementerian  Koordinator  Bidang  Perekonomian)
              Pemerintah  mewajibkan  teman-teman  dari  perusahaan,  dunia  usaha  swasta  untuk
              membayarkan secara penuh THR untuk karyawannya di Ramadhan tahun ini

              positive - Susiwijonoi (None) Kita sudah sampaikan selama pandemi berbagai insentif sudah kita
              berikan,  mulai  PPnBM  otomotif,  PPN  untuk  perumahan,  relaksasi  kredit,  penjaminan  kredit,
              kemudian dukungan untuk beberapa sektor


              Ringkasan

              Kementerian Koordinator Perekonomian menegaskan, para pelaku dunia usaha wajib membayar
              tunjangan  hari  raya  (THR)  lebaran  2021,  secara  penuh  (full)  kepada  para  karyawannya.
              "Pemerintah  mewajibkan  teman-teman  dari  perusahaan,  dunia  usaha  swasta  untuk
              membayarkan secara penuh THR untuk karyawannya di Ramadhan tahun ini," kata Sekretaris
              Kementerian Koordinator (Sesmenko) Perekonomian Susiwijono Moegiarso, Kamis (8/4/2021)
              dilansir Detik.com.


              PEMERINTAH WAJIBKAN THR KARYAWAN DIBAYAR FULL

              Jakarta: Kementerian Koordinator Perekonomian menegaskan, para pelaku dunia usaha wajib
              membayar  tunjangan  hari  raya  (THR)  lebaran  2021,  secara  penuh  (full)  kepada  para
              karyawannya.

              "Pemerintah  mewajibkan  teman-teman  dari  perusahaan,  dunia  usaha  swasta  untuk
              membayarkan secara penuh THR untuk karyawannya di Ramadhan tahun ini," kata Sekretaris
              Kementerian Koordinator (Sesmenko) Perekonomian Susiwijono Moegiarso, Kamis (8/4/2021)
              dilansir Detik.com.

              Pada  lebaran  tahun  lalu,  pemerintah  melalui  Kementerian  Ketenagakerjaan  (Kemnaker)
              mengizinkan pelaku usaha membayar THR dengan cara di cicil.
                                                           95
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101