Page 217 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 18 SEPTEMBER 2020
P. 217
Judul BLT 2,8 Juta Pekerja Cair Awal Pekan Depan
Nama Media cnnindonesia.com
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20200917152009-532-
547719/blt-28-juta-pekerja-cair-awal-pekan-depan
Jurnalis redaksi
Tanggal 2020-09-17 15:38:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Ida Fauziah (Menteri Ketenagakerjaan) Kemarin kami menerima data baru dari BPJS
Ketenagakerjaan untuk 2,8 juta calon penerima, mudah-mudahan batch keempat diproses sesuai
juklaknya
negative - Ida Fauziah (Menteri Ketenagakerjaan) Subsidi upah memberi manfaat karena
pandemi covid memaksa perusahaan mengurangi produksi yang berakibat pada penyesuaian
upah. Mereka (pekerja) merasa berterima kasih paling tidak bisa menggantikan sebagian upah
mereka yang hilang akibat pandemi covid-19 ini
Ringkasan
Kementerian Ketenagakerjaan menyatakan telah menerima nama 2,8 juta pekerja bergaji di
bawah Rp5 juta calon penerima BLT tunai batch empat dari BPJS Ketenagakerjaan . Kini,
mereka tengah melakukan checklist terhadap data itu untuk memastikan nama yang diajukan
memenuhi syarat yang telah ditentukan.
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah menyebut proses checklist akan berlangsung selama 4
hari kerja dimulai pada Kamis (17/9). Artinya, kalau proses lancar, BLT bisa cair awal pekan
depan.
BLT 2,8 JUTA PEKERJA CAIR AWAL PEKAN DEPAN
Jakarta - Kementerian Ketenagakerjaan menyatakan telah menerima nama 2,8 juta pekerja
bergaji di bawah Rp5 juta calon penerima BLT tunai batch empat dari BPJS Ketenagakerjaan
. Kini, mereka tengah melakukan checklist terhadap data itu untuk memastikan nama yang
diajukan memenuhi syarat yang telah ditentukan.
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah menyebut proses checklist akan berlangsung selama 4
hari kerja dimulai pada Kamis (17/9). Artinya, kalau proses lancar, BLT bisa cair awal pekan
depan.
216