Page 182 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 OKTOBER 2020
P. 182

Judul               Tekan pengangguran, Pemalang Gelar Job Fair Virtual

                Nama Media          suaramerdeka.com
                Newstrend           Job Fair Virtual Kabupaten Pemalang

                Halaman/URL         https://www.suaramerdeka.com/regional/pantura/245190-tekan-
                                    pengangguran-pemalang-gelar-job-fair-virtual

                Jurnalis            Ali Basarah
                Tanggal             2020-10-26 15:48:00

                Ukuran              0
                Warna               Warna

                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Ditjen Binapenta

                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber


              positive  -  Hargito  (Sekretaris  Disnaker)  Hari  pertama  dibuka  peminatnya  mencapai  2.200
              pencari kerja yang sebelumnya mendaftar melalui daring

              positive - Eko Edi Prihartanto (Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik) Kegiatan
              Pemalang Virtual Job Fair di Kabupaten Pemalang Tahun 2020 ini mempunyai nilai strategis,
              karena dapat memberikan ruang komunikasi dua arah secara langsung, antara pengguna dan
              pencari kerja


              negative - Eko Edi Prihartanto (Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik) Terjadi
              lonjakan angka pengangguran terbuka di Kabupaten Pemalang tahun 2020 yaitu 46.354 atau
              sekitar 7,21% dari jumlah angkatan kerja yang berjumlah 642.762 orang




              Ringkasan

              Kabupaten Pemalang terus menekan angka pengangguran di tengah pandemi Covid-19. Upaya
              yang dilakukan salah satunya adalah dengan menggelar Job Fair tahun 2020 di Gedung Serba
              Guna Jl Jendral Sudirman Taman, Pemalang, Senin (26/10).

              Kepala  Dinas  Tenaga  Kerja  (Disnaker),  Mukminun  mengatakan  Job  Fair  yang  digelar  di
              Pemalang secara virtual itu adalah kali pertama dilaksanakan di Provinsi Jawa Tengah dan di
              Kementerian Tenaga Kerja Republik Indonesia.





                                                          181
   177   178   179   180   181   182   183   184   185   186   187