Page 33 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 1 SEPTEMBER 2020
P. 33

Judul               DPR Jangan Alergi Aksi Buruh Dong
                Nama Media          Rakyat Merdeka
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         Pg2
                Jurnalis            Opini
                Tanggal             2020-09-01 04:32:00
                Ukuran              262x166mmk
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 70.740.000

                News Value          Rp 212.220.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Ringkasan
              Di RUU Cipta Kerja, kami dapati sejumlah substansi yang merugikan buruh. Sehingga, dalam
              pembahasan  Tim  dengan  tripartit,  kami  mengusulkan  perubahan-perubahan.  DPR  meminta
              buruh tidak melakukan demonstrasi penolakan pembahasan Omnibus Law RUU Cipta Kerja.



              DPR JANGAN ALERGI AKSI BURUH DONG
              ELLY ROSITA SILABAN

              Presiden Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia

              Di RUU Cipta Kerja, kami dapati sejumlah substansi yang merugikan buruh.

              Sehingga, dalam pembahasan Tim dengan tripartit, kami mengusulkan perubahan-perubahan.

              DPR meminta buruh tidak melakukan demonstrasi penolakan pembahasan Oninibus Law RUU
              Cipta Kerja. Bagaimana itu?

              DPR jangan alergi aksi buruh dong. Kita pun melakukan unjuk rasa dengan mengikuti Protokol
              Kesehatan Penanganan Covid-19.

              Apakah buruh belum memiliki kanal aspirasi yang efektif untuk menyuarakan aspirasinya tentang
              Omnibus Law RUU Cipta Kerja?

              Demonstrasi buruh adalah bentuk penyampaian aspirasi. Itu diatur dan dijamin dalam Undang-
              Undang. DPR tidak boleh alergi dengan penyampaian keluh kesah buruh.
              Tapi kan sedang pandemi Covid-19?

              Memang  benar  sedang  pandemi  Covid  19.  Tapi,  kita  mengikuti  protokol  kesehatan  dalam
              berunjuk rasa.

              Mengapa demo buruh sering ke DPR?



                                                           32
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38