Page 340 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 18 AGUSTUS 2020
P. 340
Judul Pengangguran di Indonesia Didominasi Orang yang Berpendidikan
Tinggi, Menaker: Ini Ironi...
Nama Media intisari.grid.id
Newstrend Pengangguran Di Indonesia
Halaman/URL https://intisari.grid.id/read/032292077/pengangguran-di-indonesia-
didominasi-orang-yang-berpendidikan-tinggi-menaker-ini-ironi
Jurnalis redaksi
Tanggal 2020-08-16 07:00:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Ida Fauziyah (Menaker) Yang bekerja pendidikannya rendah, yang nganggur justru
pendidikannya tinggi. Ini ironi
positive - Ida Fauziyah (Menaker) Sementara, mereka yang nganggur, ini kebalikannya justru
pendidikan yang lebih tinggi, SMK, perguruan tinggi, dan diploma. Yang bekerja pendidikannya
rendah, yang nganggur justru pendidikannya tinggi. Ini ironi
neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Sementara, mereka yang nganggur, ini kebalikannya justru
pendidikan yang lebih tinggi, SMK, perguruan tinggi, dan diploma.
Ringkasan
Di tengah pandemi virus corona (Covid-19), ada banyak orang yang kehilangan pekerjannya.
Faktanya, sebelum pandemi ini datang menyerang, sudah banyak orang yang tidak memiliki
pekerjaan alias pengangguran.
PENGANGGURAN DI INDONESIA DIDOMINASI ORANG YANG BERPENDIDIKAN
TINGGI, MENAKER: INI IRONI...
Intisari-Online.com - Di tengah pandemi virus corona (Covid-19), ada banyak orang yang
kehilangan pekerjannya. Faktanya, sebelum pandemi ini datang menyerang, sudah banyak orang
yang tidak memiliki pekerjaan alias pengangguran . Tragisnya, sebagian besar orang
pengangguran di negeri ini didominasi oleh orang yang berpendidikan tinggi. Hal ini disebutkan
oleh Menteri Ketenagakerjaan ( Menaker ) Ida Fauziyah .
Menurut dia, 56 persen yang bekerja adalah orang-orang berpendidikan SMP ke bawah.
"Sementara, mereka yang nganggur, ini kebalikannya justru pendidikan yang lebih tinggi, SMK,
perguruan tinggi, dan diploma." "Yang bekerja pendidikannya rendah, yang nganggur justru
pendidikannya tinggi. Ini ironi," ucapnya secara virtual pada Jumat (14/8/2020).
339

