Page 174 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 APRIL 2021
P. 174

Kendati saat ini pandemi Covid-19, politisi Gerindra ini tak ingin mendengar perusahaan tidak
              membayarkan THR para karyawannya karena pandemi Covid-19.
              Sejak tanggal 14 April lalu, Dinas Tenaga Kerja Pekanbaru telah membuka posko pengaduan
              THR  tahun  2021.  Pekerja  yang  merasa  belum  memperoleh  THR  dari  perusahaan,  bisa
              melayangkan laporan lewat telepon dan whatsapp 0812 6813 402 atau 0822 8310 9458.

              "Laporan dari para karyawan yang masuk ke Komisi III ini sudah cukup banyak, nanti kita akan
              koordinasikan dengan Dinas Tenaga Kerja Pekanbaru," tutupnya.







































































                                                           173
   169   170   171   172   173   174   175   176   177   178   179