Page 324 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 APRIL 2021
P. 324
Judul Disnaker Makassar Minta Perusahaan Bayar THR Pegawai H-7 Lebaran
Nama Media limapagi.com
Newstrend Aturan THR 2021
Halaman/URL https://www.limapagi.com/focus/o69060k14r/disnaker-makassar-
minta-perusahaan-bayar-thr-pegawai-h-7-lebaran
Jurnalis redaksi
Tanggal 2021-04-28 12:14:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 7.500.000
News Value Rp 22.500.000
Kategori Ditjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Andi Sunrah Djaya (Kepala Seksi Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial)
Tindakan ini dilakukan sesuai arahan Kepala Dinas Ketenagakerjaan Makassar
neutral - Andi Sunrah Djaya (Kepala Seksi Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial) Dalam
hal kampanye Hari Buruh International (May Day) kami mengimbau kepada beberapa serikat
pekerja atau serikat buruh, agar dapat bersinergi dan bersama-sama memulai kembali,
berinovasi kembali untuk membangun Indonesia yang lebih baik
positive - Andi Sunrah Djaya (Kepala Seksi Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial) Kami
harap semua tetap mematuhi protokol kesehatan guna mendukung Makassar Recover yang
sebagai langkah pencegahan penyebaran Covid-19
Ringkasan
Dinas Ketenagakerjaan Makassar meminta agar pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR)
Keagamaan 2021 oleh seluruh perusahaan dapat diselesaikan paling lambat H-7 menjelang
lebaran Idul Fitri. Kepala Seksi Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial Andi Sunrah Djaya
mengatakan, untuk memastikan perusahaan membayarkan THR pekerjanya. Pihaknya bersama
Lembaga Kerjasama (LKS) Tripartit melakukan kunjungan ke sejumlah perusahaan dan hotel
yang ada di Kota Makassar.
DISNAKER MAKASSAR MINTA PERUSAHAAN BAYAR THR PEGAWAI H-7 LEBARAN
Dinas Ketenagakerjaan Makassar meminta agar pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR)
Keagamaan 2021 oleh seluruh perusahaan dapat diselesaikan paling lambat H-7 menjelang
lebaran Idul Fitri.
Kepala Seksi Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial Andi Sunrah Djaya mengatakan,
untuk memastikan perusahaan membayarkan THR pekerjanya. Pihaknya bersama Lembaga
323