Page 890 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 2 NOVEMBER 2020
P. 890

Judul               Jabat Ketua ASEAN Ketenagakerjaan 2020-2022, Indonesia Bakal
                                    Usung 3 Tema
                Nama Media          kompas.com
                Newstrend           ASEAN Labour Ministers Meeting
                Halaman/URL         https://money.kompas.com/read/2020/10/29/084739126/jabat-ketua-
                                    asean-ketenagakerjaan-2020-2022-indonesia-bakal-usung-3-tema
                Jurnalis            Dwi Nur Hayati
                Tanggal             2020-10-29 08:47:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Tiga tema tersebut adalah mempromosikan pekerja ASEAN
              untuk daya saing, ketahanan, dan ketangkasan dalam menghadapi pekerjaan masa depan

              positive - Ida Fauziyah (Menaker) Tahun ini giliran Menaker Indonesia menjadi ketua forum kerja
              sama ASEAN bidang ketenagakerjaan periode 2020-2022

              neutral - ALMM (None) Pertemuan ini juga dihadiri oleh sepuluh negara anggota ASEAN

              positive - ALMM (None) Forum ini berhubungan tentang dampak transformasi digital terhadap
              pasar kerja dan jenis pendidikan vokasi yang dibutuhkan



              Ringkasan

              Menteri  Ketenagakerjaan  (Menaker)  Ida  Fauziyah  mengatakan,  sebagai  Ketua  Association  of
              Southeast Asian Nations ( ASEAN ) bidang ketenagakerjaan periode 2020-2022, Indonesia bakal
              mengusung tiga tema.
              "Tiga tema tersebut adalah mempromosikan pekerja ASEAN untuk daya saing, ketahanan, dan
              ketangkasan dalam menghadapi pekerjaan masa depan," ujar Ida.



              JABAT KETUA ASEAN KETENAGAKERJAAN 2020-2022, INDONESIA BAKAL USUNG 3
              TEMA
              - Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengatakan, sebagai Ketua Association of
              Southeast Asian Nations ( ASEAN ) bidang ketenagakerjaan periode 2020-2022, Indonesia bakal
              mengusung tiga tema.

              "Tiga tema tersebut adalah mempromosikan pekerja ASEAN untuk daya saing, ketahanan, dan
              ketangkasan dalam menghadapi pekerjaan masa depan," ujar Ida.

                                                           889
   885   886   887   888   889   890   891   892   893   894   895