Page 101 - Buku Siswa Prakarya Kelas 8 Kerajinan SMT 1 dan 2 Revisi 2017_Neat
P. 101

b) Alat pembuatan kerajinan dari limbah pecahan kaca

                                    Alat yang digunakan sangat bergantung pada produk yang

                                 akan dibuat. Jika produk yang akan dibuat meng gunakan
                                 teknik pemanasan/pembakaran, maka yang dibutuhkan adalah
                                 tungku pembakaran, palu, karung, dan mangkuk keramik.










                                              b
                      a                                     c                  d
                     Sumber: Dok. Kemdikbud
                     Gambar 1.35. Alat  pembuatan  kerajinan limbah pecahan keramik ;
                     a.  tungku pembakaran, b. palu, c. karung, dan d. mangkuk keramik.


                                c)  Produk kerajinan dari limbah pecahan kaca
                                    Produk kerajinan dari limbah pecahan kaca banyak dihasil-

                                 kan bentuk-bentuk asesoris. Ada pula yang dijadikan hiasan
                                 pada vas dan bingkai foto  dengan menerapkan teknik tempel
                                 mozaik seperti halnya limbah pecahan keramik.












                                      a                 b
                                     Sumber: Dok. Kemdikbud
                                     Gambar 1.36. Bahan pembuatan  kerajinan limbah pecahan
                                     keramik; a.  vas bunga dan b. asesoris.

                            3.  Kemasan Produk Kerajinan Bahan Limbah Keras

                                Secara umum kemasan dimaksudkan sebagai bagian terluar

                            yang membungkus suatu produk dengan tujuan untuk melindu ngi






                                                                                          41
                                                                Prakarya
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106