Page 62 - E-MODUL BIOLOGI MATERI SISTEM PERNAPASAN
P. 62
3) Pernapasan pada Ikan Paru-paru
Ikan paru-paru selain bernapas
deng-an insang, juga mempunyai satu
atau se-pasang gelembung udara,
seperti paru-paru, yang disebut
pulmosis. Pulmosis ber-guna untuk
membantu pernapasan.
Ikan paru-paru hidup di rawa-rawa
dan sungai.Apabila rawa-rawa dan
sungai kering, maka insangnya menjadi
tidak berfungsi. Akan tetapi ikan ini Sumber: http://zafact.blogspot.co.id
masih tetap bertahan hidup karena Gambar 32 Ikan Paru-paru menggunakan
paru-parunya sebagai pernapasan ketika
bernapas meng-gunakan gelembung terjadi kekeringan
udaranya (Gambar 32).
Fakta Biologi
Ada kelompok ikan yang me-miliki alat pernapasan khusus beru-pa insang
dan sepasang gelembung udara (pulmosis), yang berfungsi se-bagai paru-paru.
Pulmosus ber-hubungan dengan suatu saluran yang disebut duktus
pneumatikus yang tersusun atas kapiler-kapiler darah.
E-Modul Biologi Terintegrasi Nilai-Nilai Al-Qur’an Struktur dan Fungsi Organ Sistem Pernapasan 61

