Page 63 - E-MODUL BIOLOGI MATERI SISTEM PERNAPASAN
P. 63

Khazanah Islam-Sains









                                                 Sumber: www.zonaunik.com
                                                    Gambar 33 Ikan Paus

                         Salah  satu  tanda  kebesaran  Allah    adalah  ikan  paus  dan  Tahukah  kalian,
                    mengapa  ikan  paus  dapat  bertahan  di  dalam  laut  lebih  dari  30  menit,
                    sementara  manusia  tidak  dapat  bertahan  di  dalam  air  tanpa  bernapas  lebih
                    dari 3 menit? Hal ini dikarenakan ikan paus memiliki struktur tubuhnya yang
                    mampu  menyimpan  oksigen  kedalam  otot-ototnya,  darahnya,  dan  jaringan-
                    jaringan  tubuhnya.  Sementara  paru-parunya  hanya  menyimpan  10  persen
                    oksigen. Allah SWT ber-firman QS. al-Jatsiyah: 13, “ Dan Dia menundukan apa
                    yang ada dilangit dan apa yang ada di bumi untukmu semuanya sebagai rahmat
                    dari-Nya.” ( Sumber: Tayyarah, 2012: 554)





                         b.  Pernapasan pada Katak


                      Katak  mengalami  metamorfosis
                  dari  telur  sampai  menjadi  katak
                  dewasa.  Pada  saat  katak  berbentuk
                  berudu,  berudu  bernapas  dengan

                  menggunakan        insang,     mula-mula
                  dengan insang luar, kemudian setelah
                  berusia 12 hari, diganti dengan insang
                  dalam.  Insang  dalam  akan  ber-
                  kembang         menjadi        paru-paru,

                  sedangkan  insang  luar  berkembang
                  menjadi  bagian  dari  kulit  (Gambar              Sumber: http://viebarker.blogspot.co.id
                  34).                                               Gambar 34 Paru-paru pada Katak
                      Paru-paru  katak  berupa  kantung
                  tipis  dan  elastis.  Alat  pernapasannya

                  terdiri  dari  kulit,  paru-paru,  dan


                    62     E-Modul Biologi Terintegrasi Nilai-Nilai Al-Qur’an Struktur dan Fungsi Organ  Sistem Pernapasan
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68