Page 20 - Book Review Worksheet
P. 20
Sebagian besar partikel alfa diteruskan dan sebagian lain
dihamburkan. Namun, Geiger dan Marsden mengamati adanya
sebagian kecil partikel alfa yang ditolak balik. Berdasarkan fakta ini,
Rutherford berkesimpulan bahwa sebagian besar massa atom
terpusat dalam ruang dengan volume yang sangat kecil. Rutherford
menyebut ruang ini sebagai inti atom atau nukleus. Elektron-
elektron menempati ruang di luar inti atom.
Amati Video Berikut.
21