Page 55 - E-MODUL MODEL CinQASE MATERI GELOMBANG BUNYI DAN CAHAYA KELAS XI_Neat
P. 55

C. Penugasan Mandiri 1


              Mari Bereksplorasi




             Setelah  mempelajari  gelombang  bunyi,  buatlah  sebuah  laporan  yang

             mengkaji  penerapan  gelombang  bunyi  dalam  kehidupan  sehari-hari.

             Kamu bisa mengkaji minimal lima kegiatan atau 5 benda yang prinsip


             kerjanya  menerapkan  gelombang  bunyi.  Lengkapilah  dengan  gambar

             apabila Kamu memang mendokumentasikannya sendiri. Jika mengkaji


             dari  literatur  maka  Kamu  harus  menyertakan  sumbernya.  Laporkan

             hasil  eksplorasi  Kamu  dengan  membuat  table  pengamatan  seperti


             berikut.  Kamu  bias  mengerjakan  dengan  format  lain  namun  tetap

             memuat komponen sesuai dengan table. Selamat Bereksplorasi.





               Tabel Pengamatan


                                                                              Komponen Benda
           No.  Nama Benda             Prinsip Kerja       Gambar/Foto            Penerapan             Alasan
                                                                              Gelombang Bunyi
























                                                                                                             51
   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60