Page 59 - MODUL SENYAWA HIDROKARBON-SEMPRO
P. 59

B. Praktikum Kegiatan Pembelajaran 2


                   1.  Hal – hal yang sudah diketahui dari fenomena:

                       a. Gas LPG merupakan contoh senyawa hidrokarbon alkana
                       b. Parfum merupakan contoh senyawa hidrokarbon

                       c.  Las  gas  yang  teersusun  dari  senyawa  asetilena  yang  merupakan  senyawa
                       hidrokarbon

                       Hal – hal yang belum diketahui dari fenomena:
                       a. Apa senyawa yang terkandung pada gas LPG sehingga disebut golongan alkana.

                       b. Apa senyawa yang terkandung pada parfum sehingga disebut golongan alkena.

                       c. Apa senyawa yang terkandung pada asetilena sehingga disebut golongan alkuna.
                       d. Apa perbedaan dari senyawa alkana, alkena, dan alkuna.

                       e. Bagaimana cara menentukan nama dari senyawa alkana, alkena dan alkuna.


                   2.  Hipotesis atau dugaan sementara dari rumusan masalah
                       a. Senyawa yang terkandung pada gas LPG

                       b. Senyawa yang terkandung pada parfum

                       c. Senyawa yang terkandung pada asetilena
                       d.  Perbedaan  dari  senyawa  alkana,  alkena  dan  alkuna  adalah  dilihat  dari  jenis

                       ikatannya.


                   3.  a. Alat dan bahan yang bisa digunakan untuk membuat struktur senyawa hidrokarbon

                       adalah


                                 No  Nama Alat       No             Nama Bahan
                                 1      Gunting       1               Plastisin

                                                      2             Tusuk Sate














                                                                                                       51
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64