Page 209 - MODEL DESAIN BUSANA
P. 209

a)  Arah mendatar (Horizontal)

                 Arah mendatar/horisontal memiliki sifat:

                  1)  Tenang

                  2)   Pasif.
                                                                  Gambar: Arah mendatar
                                                                        (horizontal)

              b)   Arah tegak/vertikal

                 Arah tegak/vertikal memiliki sifat:

                  1)  Kekuatan
                  2)  Keseimbangan

                  3)  kokoh/kuat

                  4)  kewibawaan                                    Gambar: Arah tegak
                                                                         (vertikal)

              c)  Arah miring/diagonal

                 Arah miring/diagonal memiliki sifat:

                  1)  Pergerakan

                  2)  Perpindahan
                  3)  Dinamis
                                                                  Gambar: Arah miring
                                                                       (diagonal)



            3.  BENTUK

                     Menurut  Widjiningsih,  bentuk  adalah  suatu  bidang  yang  tejadi  apabila

                kita menarik satu garis dan menghubungi sendiri permulaanya. Unsur bentuk
                ada  dua  macam  yaitu  bentuk  dua  dimensi  dan  tiga  dimensi.  Bentuk  dua

                dimensi  adalah  bentuk  bidang  datar  yang  dibatasi  oleh  garis.  Sedangkan

                bentuk  tiga  dimensi  adalah  ruang  yang  bervolume  yang  dibatasi  oleh
                permukaaan  (Sri  Widarwati,1993).  Menurut  Ernawati,  Bentuk  adalah  hasil

                hubungan dari beberapa garis yang mempunyai area atau bidang dua dimensi




                                                                                         153
   204   205   206   207   208   209   210   211   212   213   214