Page 16 - C:\Users\SMAN AGAM CENDEKIA\Documents\Flip PDF Professional\MA Fisika SMA E Pengukuran\
P. 16

Pertemuan ke-3 (3 x 45 menit)
                    Materi    : Aturan Angka Penting dan Notasi Ilmiah

                                 Aktivitas Guru                   Aktivitas Peserta Didik        Alokasi
                                                                                                 Waktu

                     Pembukaan


                     ●  Guru  memberikan  instruksi  kepada  ●  Peserta didik memasuki meeting   10 menit
                        peserta  didik  untuk  memasuki        room (Gmeet, Zoom, dan aplikasi
                        meeting  room  (Gmeet,  Zoom,  dan     meeting sejenisnya)
                        aplikasi meeting sejenisnya)       ●  Peserta  didik  berdoa  sebelum
                     ●  Guru  menyapa  sambil  memeriksa       pembelajaran dimulai
                        kehadiran peserta didik
                     ●  Guru  meminta  salah  satu  peserta
                        didik untuk memimpin doa sebelum
                        pembelajaran dimulai

                     Pendahuluan tentang Pengukuran


                     Guru  menyampaikan  bahwa  terdapat  dua  kasus  yang  akan  ditelusuri  pada   20 menit
                     pertemuan kali ini.

                        Kasus 1 : Makna dari Nilai Ketidakpastian


                     ●  Guru  menampilkan  kembali  LKPD  ●  Peserta  didik  mengamati  LKPD
                        pada pertemuan sebelumnya              yang ditampilkan oleh guru
                     ●  Guru  membahas  kembali  nilai-nilai  ●  Peserta  didik  menyimak  serta
                        ketidakpastian pada alat ukur jangka   merespon           pertanyaan-
                        sorong,  mikrometer  sekrup,  dan      pertanyaan dari guru
                        penggaris

                     Pertanyaan  pemantik  :  Apa  makna  dari  nilai  ketidakpastian  dari  alat  ukur?
                     Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi ketelitian hasil pengukuran?


                     Kasus  2  :  Aturan  pembulatan  untuk  hasil  pengolahan  data  (aturan  angka
                     penting dan notasi ilmiah)

                     ●  Guru  menampilkan  kembali  LKPD  ●  Peserta  didik  mengamati  LKPD
                        pada pertemuan sebelumnya              yang ditampilkan oleh guru
                     ●  Guru  menunjukkan  data  diameter  ●  Salah seorang perwakilan peserta
                        luar tutup botol                       didik  untuk  menentukan  luas
                     ●  Guru meminta salah seorang peserta     permukaan  tutup  botol  tersebut
                        didik   untuk   menentukan    luas     dan      membacakan       hasil
                        permukaan tutup botol tersebut dan     perhitungannya  dengan  lengkap
                        membacakan  hasil  perhitungannya      (tanpa pembulatan angka) dalam
                        dengan  lengkap  (tanpa  pembulatan    satuan      2
                        angka) dalam satuan      2         ●  Peserta       didik      lainnya
                     ●  Guru       menampilkan       hasil     mengkonversi      nilai    luas




                                                                                                       14
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21