Page 49 - Bahan Ajar Digital Geografi
P. 49
2. Masa Paleozoikum
Paleozoikum berasal dari bahasa yunani yaitu “palaios” yang berarti tua, dan “zoion” yang berarti tua.
Jadi masa paleozoikum merupakan masa awal dari adanya tanda kehidupan yang ada di bumi. Berikut
merupakan karakteristik dari masa Paleozoikum.
• Berlangsung kurang lebih 340 juta tahun yang lalu
• Kondisi bumi belum stabil
• Curah hujan sangat tinggi dan terjadi terus menerus
• Sudah terdapat tanda-tanda kehidupan berupa hewan ber sel satu yaitu mikroorganisme protozoa
Masa paleozoikum disebut sebagai masa dimana awal tanda-tanda adanya kehidupan sudah mulai
nampak dengan ditemukannya fosil protozoa atau makhluk hidup bersel satu. Masa ini terbagi menjadi
beberapa zaman, diantaranya adalah sebagai berikut.
40