Page 149 - KAJIAN TAPAL BATAS WILAYAH KOTA TANJUNGPINANG 2022
P. 149
RBI atau RTRW yang digunakan.
Luaran dari proses kegiatan ini adalah:
1. Peta Batas Wilayah Kecamatan dan Kelurahan di Kota
Tanjungpinang dalam bentuk sofcopy dan hardcopy.
2. Basis Data Spasial dan Non Spasial dalam format
Geodatabase di perangkat lunak sistem informasi geografis.
3. Berita acara penandatanganan kesepakatan batas wilayah
oleh pihak- pihak yang terkait.
4. Laporan akhir kegiatan pekerjaan ini.
E. Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan kegiatan penentuan dan penegasan batas
wilayah ini dilaksanakan pada tanggal 20 Mei– 20 Juni 2014 yang
meliputi kegiatan sebagai berikut:
1. Presentasi Kegiatan
Kegiatan pertama yang dilakukan dalam penentuan batas
wilayah ini adalah pemaparan dan diskusi oleh tim P3M
STISIPOL Raja Haji dengan Bagian Tata Pemerintahan Kota
Tanjungpinang, Camat, Lurah/Kepala Desa se-Kota
Tanjungpinang. Pada kesempatan ini Tim penentuan batas
wilayah Tim P3M STISIPOL Raja Haji menyampaikan
presentasi terkait pentingnya kegiatan penentuan dan
penegasan batas ini. Selain itu, tim juga menyampaikan bahwa
kegiatan ini akan dilakukan di kecamatan dan kelurahan se-
Kota Tanjungpinang. Oleh karena itu, tim meminta bagian tata
Tapal Batas Wilayah Kota Tanjungpinang | Tahun 2022 132