Page 30 - Kimia Koloid
P. 30
EXPERIMENT 3
MENGAMATI SIFAT KOLOID
A. Tujuan
- Mengamati sifat adsorpsi dan koagulasi pada koloid
B. Alat dan Bahan
- Mangkok plastik - Agar-agar
- Pengaduk - Air
- Panci masak - Cuka (CH3COOH)
- Pemanas - Susu cair
C. Langkah Kerja
1. Percobaan A: Penggumpalan sol menjadi gel karena perubahaan suhu
Camprkan agar-agar dan air dalam panci masak. Aduk hingga
mendidih (sesuai petunjuk pada bungkusnya)
Tuangkan agar-agar cair yang panas (sol) ke dalam mangkok, dan
biarkan dingin pada suhu ruangan.
Amati dan catat perubahan yang terjadi pada sol agar-agar.
2. Percobaan B: Penggumpalan koloid karena perubahan keasaman (pH)
Tuangkan 250 mL susu caier ke dalam mangkok.
Tambahkan 1 sendok makan (15 mL) cuka (CH3COOH) ke dalam
mangkok yang diberi susu
Amati dan catat perubahan yang terjadi pada susu.
F. Data Hasil Percobaan
PENGGUMPALAN/KOAGULASI
KOLOID
PENYEBAB PERUBAHAN YANG TERJADI
A Agar-agar (sol)
B Susu (emulsi)
G. Analisis Data
Kelas XI SMA/MA
26