Page 28 - Kimia Koloid
P. 28
EXPERIMENT 1
MENGENAL SISITEM KOLOID
A. Tujuan
- Mengenal macam-macam dispersi koloid.
- Mengenal larutan sejati, suspensi kasar, dan koloid.
- Mengenal koloid dan contohnya.
B. Alat dan Bahan
- Gelas kimia - Larutan gula
- Kertas saring - Larutan kopi
- Corong - Larutan detergen
- Spatula kaca - Larutan susu
- Larutan urea
- Larutan terigu
C. Langkah Kerja
Siapkan 6 gelas kimia yang masing-masing berisi 15 mL beberapa larutan
seperti:
- Larutan gula - Larutan susu
- Larutan kopi - Larutan urea
- Larutan detergen - Larutan terigu
Diamkan selama beberpa menit, kemudia saring larutan tersebut dan
tampung filtratnya dalam gelas kimia yang kosong.
Amati perubahan yang terjadi.
D. Data Hasil Percobaan
JENIS SETELAH SETELAH DIDIAMKAN
No. SAMPEL
SAMPEL DISARING FILTRAT RESIDU
1.
2.
3.
4.
5.
6.
E. Analisis Data
Kelas XI SMA/MA
24