Page 101 - C:\Users\RENO\Documents\MK Sistem Operasi\Folder Baru\
P. 101

2.  The Raider and Writer Problem

                      Pada masalah ini terdapat 2 variasi anatara lain :
                      a.  Raider adalah prioritas lebih tinggi dibandingkan writer.

                      b.  Jika ada write  yang sedang menunggu,  maka tidak boleh ada raider  lain yang
                            bekerja ( writer yang memiliki prioritas yang lebih tinggi)

                      Jika terdapat writer dan raider dalam critical section sedang menunggu, maka satu
                      raider  akan  mengantri  di  wrt  dan  n-1  raider  akan  antri  di  mutex.  Jika  writer

                      mengeksekusi signal (wtr), maka eksekusi akan menunggu raider.

                                Variabel umum : VAR mutex, wrt : semaphore; {diinisialkan 1}
                                Readcount : integer ; {diinisialkan 0}

                       Proses writer             Proses Raider
                       Wait(wtr);                Wait(mutx);
                            ...                      Readcount :=readcount+1;
                            Menulis                  IF readcount = 1 THEN wait(wtr);
                            ...                  Signal(mutex);
                       Signal(wtr);              ...
                                                 Membaca
                                                 ...
                                                 Wait(mutex);
                                                        Readcount :=readcount-1;
                                                        IF readcount = 0 THEN signal(wtr);
                                                 Signal(mutex);

                   3.  The Dining-Philoshoper Problem

                      Pada dining philoshoper problem ini dapat kita ilustrasikan seperti dibawah ini :

                          Terdapat 5 filosof yang menghabiskan hidupnya dengan berfikir dan makan.
                          Filosof tersebut menggunakan meja melingkar untuk makan dan membaginya

                            menjadi 5 bagian yang masing-masing bagian terdapat kursi.
                          Di tengah meja terdapat  semangkok nasi dan 5 sendok.

                          Bila  filosof  berfikir,  maka  tidak  ada  interaksi  dengan  teman  disebelahnya,
                            namun bila filosof lapar maka dia akan mengambil 2 sendok yang terdekat (

                            teman disebelah kiri dan kanan).

                          Filosof  tidak  akan  mengambil  sendok  temanya  yang  sedang  digunakan.
                            Apabila  dia  ingin  mengambil  sendok  tersebut  maka  filosof  harus

                            mengunggunya sampai temanya selesai.




                                                                                                   87
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106