Page 103 - C:\Users\RENO\Documents\MK Sistem Operasi\Folder Baru\
P. 103
kondisi berikut dapat terjadi :
R0 diberikan ke P0 (P0 meminta sumber daya R0), ditandai busur (edge) berarah dari
proses P0 ke sumber daya R0
sedangkan sumber daya R1 dialokasikan ke P1, ditandai dengan busur (edge)
berarah dari sumber daya R1 ke proses P1.
(B). Karakteristik Deadlock
Pada umumnya karakteristik deadlock ini adalah kondisi yang diperlukan dan
resource allocation graph. Adapun kondisi-kondisi yang diperlukan saat deadlock
adalah :
1. Mutual Exclution : Hanya satu proses pada stu waktu yang dapat menggunakan
sumber daya.
2. Genggam dan tunggu : Semua proses yang sedikitna membawa satu sumber daya
menunggu untuk mendapatkan sumber daya baru yang dibawa oleh proses.
3. Non-preemption : Sebuah sumber daya dapat dibebaskan oleh proses yang
memegangnya setelah proses menyelesaikan task.
4. Menunggu secara sirculasi : Menunggu giliran sumber aya yang akan digunakan
oleh masing-masing proses.
Fakta dasar dari Resource Allocation Graph menunjukan bahwa :
1. Apabila pada graph tidak terdapat siklus maka tidak ada proses dalam sistem yang
deadlock.
2. Apabila ada graph pada siklus sistem maka kemungkinan terjadi deadlock dengan
ketentuan :
Apabila hanya terdapat satu anggota pada setiap sumber daya.
Apabila terdapat beberapa anggota pada setiap sumber daya.
89